Get the Digital Date Time Clock widget and many other great free widgets at Widgetbox! Not seeing a widget? (More info)

klik

Sabtu, 02 Februari 2013

Kembang Coklat

Kembang Coklat (Zephyranthes candida Herb.)

Sinonim :
Familia :
Amaryllidaceae
Uraian :
Terna kecil berumbi, warga suku bakung-bakungan, tinggi 15 - 30 cm, berasal dari Chili dan Brasilia. Daunnya panjang dan pipih keluar dari bonggol umbi yang terletak di dalam tanah. Daun agak melengkung, licin. Bunga mempunyai tangkai, tunggal, warna putih dan dadu, berbentuk seperti corong yang menghadap ke atas. Biji warna hitam dan pipih. Umbi berwarna putih, berlendir.

Nama Lokal :
Kembang Coklat (Indonesia); Gan leng cao (China).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar